Fase Inception
DOKUMEN PEMBANGUNAN PERANGKAT LUNAK
Sistem Informasi Peminjaman Buku Pada Perpustakaan XYZ Dosen : Subardin, ST.,M.T.
untuk: Teknik Informatika Inf ormatika Unhalu
Dipersiapkan oleh:
Sartika Sawedi
E1E110072
Teknik Informatika – Informatika – Universitas Universitas Haluoleo Kendari
Nomor Dokumen
Halaman 73
Teknik Informatika Unhalu
Revisi
11 Mei 2013
1
DAFTAR PERUBAHAN Revisi
Deskripsi
Penghilangan tombol navigasi berupa first, previous, next, last A
B
Penambahan tabel data pada data anggota, buku dan peminjaman Penambahan tombol search dan cetak pada data peminjaman
C
D
E
F
G
INDEX
A
B
C
D
E
F
G
TGL Ditulis oleh Diperiksa oleh Disetujui oleh
2
Daftar Halaman Perubahan Halaman
Revisi
Halaman
Revisi
3
Daftar Isi
1. Pendahuluan ........................................................... .................................................................................. ............................................. ...................... 1 1.1 Tujuan Penulisan Dokumen ......................................... ............................................................... .............................. ........ 1 1.2 Lingkup Masalah........................................... .................................................................. ............................................. ...................... 1 1.3 Referensi ............................................ ................................................................... ............................................. ................................. ........... 2 1.4 Deskripsi Umum Dokumen (Ikhtisar)............................................. ........................................................ ........... 2 2 Kebutuhan Perangkat Lunak............................................ ................................................................... ................................. .......... 4 2.1 Deskripsi Umum Sistem ........................................... .................................................................. ................................. .......... 4 2.2 Fungsi Utama Perangkat Lunak ........................................... ................................................................. ...................... 5 2.3 Model Use Case ............................................ ................................................................... ............................................. ...................... 5 2.3.1 Definisi Actor .......................................... ................................................................ ............................................ ...................... 5 2.3.2 Definisi Use Case ........................................... .................................................................. ..................................... .............. 4 2.3.3 Diagram Use Case .......................................... ................................................................. ..................................... .............. 8 2.4 Prototipe Antarmuka ......................................... ............................................................... ......................................... ................... 9 3 Model Analisis .......................................... ................................................................. ............................................. ............................... ......... 13 3.1 Deskripsi Arsitektur .......................................... ................................................................ ....................................... ................. 13 3.1.1 Identifikasi Paket Analisis ............................................. ................................................................. .................... 13 3.1.2 Identifikasi Kelas Analisis...................... Analisis............................................. ........................................... .................... 13 3.2 Realisasi Use Case Tahap Analisis ......................................... .......................................................... ................. 14 4 Model Perancangan .......................................... ................................................................ ............................................ ........................ .. 18 4.1 Deskripsi Arsitektural ........................................... .................................................................. ................................... ............ 18 4.1.1 Konfigurasi Jaringan .......................................... ................................................................. ............................... ........ 18 4.1.2 Activity Diagram ............................................ .................................................................. ................................... ............. 18 4.1.3 Algoritma/Query.......................... Algoritma/Query................................................. ............................................. ............................... ......... 22 4.1.4 Algoritma/Query……………………………………………………… Algoritma/Query……………………………………………………….23 .23 5 Implementasi............... Implementasi...................................... ............................................. ............................................ ....................................... ................. 25 5.1 Implementasi Antarmuka .......................................... ................................................................. ............................... ........ 25 5.1.1 Implementasi Antarmuka menu ........................................... ............................................................... .................... 26 5.1.2 Implementasi Antarmuka mengelola anggota.......................................... .......................................... 26 5.1.3 Implementasi Antarmuka Antarmuka mengelola mengelola Buku………………………………27 Buku………………………………27 5.1.4 Implementasi Antarmuka mengelola mengelola Pinjam..……………………………28 Pinjam..……………………………28 6 Pengujian ........................................... ................................................................. ............................................ ....................................... ................. 30 6.1 Rencana Pengujian ............................................ .................................................................. ....................................... ................. 30 6.2 Kasus Pengujian ............................................ ................................................................... ........................................... .................... 30 6.2.1 Pengujian Use Case Mengelola Data Anggota.................................. .................................. 30 6.2.2 Pengujian Use Case Mengelola Data Buku....................................... ....................................... 31 6.2.3 Pengujian Use Case Mengelola Data Pinjam .................................... .................................... 31
4
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Tuj uan Penul Penul isan isan D okumen okumen
Tujuan dokumen ini adalah dapat memberikan penjelasan mengenai perangkat lunak yang akan dibangun baik berupa gambaran umum maupun penjelasan detil dan menyeluruh. Diantaranya penggambaran kebutuhan pemakai, pelaporan dan kebutuhan lingkungan dalam hal ini informasi transaksi peminjaman buku. Sistem informasi perpustakaan ini adalah suatu sistem yang dirancang untuk menyimpan, mengambil, mengubah, mengolah dan mengkomunikasikan informasi yang diterima dengan menggunakan sistem informasi atau peralatan sistem lainnya. Sistem ini juga digunakan sebagai media komunikasi yang menghubungkan anggota dengan server basis data dari suatu database penyimpanan tertentu. Pengguna dari dokumen ini adalah pengembang perangkat lunak Sistem Informasi peminjaman buku pada perpustakaan XYZ. Dokumen ini akan digunakan sebagai bahan acuan dalam proses pengembangan dan sebagai bahan evaluasi pada saat proses pengembangan pengembangan perangkat lunak maupun maupun di akhir pengembanganny pengembangannya. a.
1.2 L in gkup M asalah asalah
Dalam melakukan proses peminjaman buku masih menggunakan menggunakan system system manual, karena menggunakan system yang masih manual jadi dalam pengecekan data peminjaman yang sudah dilakukan masih harus mencari di buku. buku.
Sistem peminjaman buku
yang belum terkomputerisasi menyulitkan pegawai
perpustakaan ndalam melakukan proses proses penginputan data, pembukuan, pembukuan, dan pelaporan transaksi peminjaman buku.
5
1.3 Referensi
1.
Panduan Penggunaan dan Pengisian Dokumen Pembangunan Perangkat Lunak. Jurusan Teknik Informatika, Institut Teknologi Bandung, 2000.
2.
A.S, Rossa, Shalahuddin, M., "Rekayasa Perangkat Lunak " Modula, Bandung, 2011
3.
http://verycomic.blogspot.com/Penuh_Warna_Contoh_pembuatan_SRS comic.blogspot.com/Penuh_ Warna_Contoh_pembuatan_SRS_dalam_RPL.html _dalam_RPL.html
1.4 Deskr Deskr ipsi ipsi U mum D okumen okumen (I khti sar)
Dokumen Pembangunan Perangkat Perangkat Lunak ini terdiri dari tiga bab sebagai berikut:
BAB I Pendahuluan. Pada pendahuluan diberikan gambaran umum tentang dokumen yang berisikan
- Tujuan Penulisan Dokumen - Lingkup Masalah - Referensi - Deskripsi Umum Dokomen BAB II Kebutuhan Perangkat Lunak Pada bab ini dijelaskan kebutuhan perangkat lunak yang diperlukan di dalam pengembangan sistem Informasi Perpustakaan
BAB III Model Analisis Pada bab ini mendeskripsikan kebutuhan khusus bagi sistem Informasi Perpustakaan yang terdiri dari antarmuka, kebutuhan fungsional, kebutuhan performansi, batasan perancangan dan kebutuhan lain yang mendukung agar sistem Informasi perpustakaan dapat bekerja sesuai dengan yang diharapkan.
6
BAB II KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK
2.1. Deskr Deskr i psi psi Um um Sistem istem
Dalam rangka mempermudah dan mempercepat proses penginputan penginputan data peminjaman buku, pengecekan, dan dan penyimpanan data. Dengan adanya adanya Sistem Informasi perpustakaan ini maka diharapkan akan meningkatkan pelayanan yang diberikan oleh pihak penyedia kepada para anggotanya. anggotanya. Sistem Informasi perpustakaan
ini dirancang untuk bisa melakukan proses
penginputan data peminjaman buku, pengecekan stok data buku,
dan pengecekan data
peminjaman pada database penyimpanan. penyimpanan. 2.2. Fungsi Utama Perangkat Lunak
Sistem Informasi Informasi perpustakaan ini
dikembangkan dengan menyediakan beberapa
fungsi utama sebagai berikut: 1.
Fungsi Form Data Anggota. Fungsi ini memiliki kemampuan untuk memasukkan, mengedit, dan menghapus menghapus data Anggota Anggota yang akan melakukan proses penyimpanan penyimpanan data peminjaman. Sub fungsi Memasukkan Data Anggota Sub fungsi ini digunakan untuk memasukkan data anggota ke dalam database sis tem. Sub fungsi Mengubah Data Anggota Sub fungsi ini digunakan untuk mengubah data anggota di dalam database siste m. Sub fungsi Menghapus data Anggota Sub fungsi ini digunakan untuk menghapus data anggota di dalam database sist em.
2.
Fungsi Form Data Buku. Fungsi ini memiliki kemampuan untuk memasukkan, mengedit, dan menghapus menghapus data Buku yang akan melakukan proses penyimpanan penyimpanan data peminjaman. Sub fungsi Memasukkan Data Buku Sub fungsi ini digunakan untuk memasukkan data Buku ke dalam database sistem.
7
Sub fungsi Mengubah Data Buku Sub fungsi ini digunakan untuk mengubah data Buku di dalam database siste m. Sub fungsi Menghapus data Buku Sub fungsi ini digunakan untuk menghapus data buku di dalam database sistem. 3.
Fungsi Form Data Peminjaman. Fungsi ini memiliki kemampuan untuk memasukkan, menghapus data Peminjaman, pencarian data peminjaman dan pelaporan data peminjaman. Sub fungsi Memasukkan Data Peminjaman Sub fungsi ini digunakan untuk memasukkan data Peminjaman ke dalam database sistem. Sub fungsi Menghapus Data Peminjaman Sub fungsi ini digunakan untuk menghapus data peminjaman di dalam database sistem. Sub fungsi Mencari data Peminjaman Sub fungsi ini digunakan untuk mencari data peminjaman di dalam database sistem. Sub fungsi Mencetak data Peminjaman Sub fungsi ini digunakan untuk mencetak data peminjaman di dalam database sistem.
2.3. Model Use Case 2.3.1. Definisi Actor No
1.
Actor
Admin
Deskripsi
Administrator adalah orang yang melakukan maintenance terhadap system
2.3.2. Definisi Use Case
No
Use Case
Deskripsi
1.
Mengelola data
Mengelola data anggota merupakan proses
Anggota
generalisasi yang meliputi tiga buah proses
8
pengelolaan data anggota anggota yaitu memasukkan memasukkan data anggota, mengubah data anggota, dan menghapus data anggota. 2.
3.
Memasukkan
Merupakan proses memasukkan data anggota
data Anggota
kedalam basis data
Mengubah data Anggota
4
Menghapus data Anggota
5
Mengelola data Buku
Merupakan proses mengubah data anggota yanag ada di dalam basis data Merupakan proses menghapus data aggota yang ada didalam basis data Mengelola data buku merupakan proses generalisasi yang meliputi tiga buah proses pengelolaan data anggota anggota yaitu memasukkan memasukkan data buku, mengubah mengubah data buku, dan menghapus menghapus data buku.
6
Memasukkan data buku
7
Mengubah data Buku
8.
Menghapus data Buku
9.
Mengelola data peminjaman
Merupakan proses memasukkan data buku kedalam basis data Merupakan proses mengubah data buku yanag ada di dalam basis data Merupakan proses menghapus data buku yang ada didalam basis data Mengelola data peminjaman merupakan proses generalisasi yang meliputi tiga buah proses pengelolaan data peminjaman yaitu yaitu memasukkan data peminjaman, menghapus data peminjaman, dan mencari data peminjaman dan pelaporan data peminjaman.
10.
Memasukkan
Merupakan proses memasukkan data
data peminjaman peminjaman kedalam basis data 11.
Menghapus data Peminjaman
Merupakan proses menghapus data peminjaman yang ada didalam basis data
9
12.
13.
Mencari data
Merupakan proses mencari data peminjaman
Peminjaman
yang ada di dalam basis data.
Mencetak data
Merupakan proses mencetak data peminjaman
peminjaman
yang ada di dalam basis data.
Berikut ini adalah scenario jalannya jal annya masing-masing use case yang telah didefinisikan sebelumnya Nama Use Case : Memasukkan Memasukkan data Anggota Scenario: Aksi Actor
Reaksi Sistem
Skenario Normal
1. Masukkan data anggota sesuai kolom yang ada 2. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 3. Menyimpan data anggota ke basis data 4. Menampilkan pesan sukses disimpan Skenario Alternatif
5. Memasukkan data Anggota sesuai kolom yang ada 6. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 7. Mengeluarkan pesan bahwa data masukan tidak valid 8. Memperbaiki data masukan yang tidak valid 9. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 10. Menyimpan data nasabah ke basis data 11. Menampilkan pesan sukses disimpan
10
Nama Use Case : Mengubah Mengubah Data Anggota Scenario: Aksi Actor
Reaksi Sistem
Skenario Normal
1.
Memasukkan Id Anggota atau mengklik salah satu data yang terdapat pada tabel Anggota 2. Mencari data Anggota yang akan diubah 3. Menampilkan data Anggota yang dicari
4. Memilih data Anggota yang akan diubah 5. Menampilkan semua kolom data anggota yang akan diubah 6. Mengubah data anggota 7. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 8. Menyimpan data yang telah diubah ke basis data 9. Menampilkan pesan bahwa data sukses disimpan Skenario Alternatif
10. Memasukkan id anggota atau mengklik salah satu data yang terdapat pada tabel anggota 11. Mencari data anggota yang akan diubah 12. Menampilkan data anggotayang anggotayang dicari 13.Memilih 13. Memilih data anggota yang akan diubah 14. Menampilkan semua kolom data anggota yang akan diubah 15.
Mengubah data anggota
11
16. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 17. Menampilkan pesan bahwa data masukan tidak valid tidak valid 18. Memperbaiki data masukan yang akan diubah dan tidak valid 19. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 20. Menyimpan data yang telah diubah ke basis data Menampilkan pesan bahwa data sukses disimpan Nama Use Case: Menghapus Menghapus data Anggota Skenario: Aksi Actor
Reaksi Sistem
Skenario Normal
1. Memasukkan Id Anggota atau mengklik salah satu data yang terdapat pada tabel Anggota 2. Menampilkan data Anggota yang dicari 3. Memilih data anggota yang akan dihapus 4. Menghapus data anggota dari basis data 5. Menampilkan pesan bahwa data sukses dihapus Skenario Alternatif
6. Memasukkan Id Anggota atau mengklik salah satu data yang terdapat pada tabel Anggota 7.
Mencari data anggota yang akan dihapus
8. Menampilkan data anggota yang dicari 9. Memilih data yang akan dihapus
12
10. Mengecek valid tidaknya proses penghapusan data 11. Menampilkan pesan tidak valid proses penghapusan data 12. Menampilkan data anggota pada table data anggota Nama Use Case : Memasukkan Memasukkan data Buku Scenario: Aksi Actor
Reaksi Sistem
Skenario Normal
1. Masukkan data buku sesuai kolom yang ada 2. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 3. Menyimpan data buku ke basis data 4. Menampilkan pesan sukses disimpan Skenario Alternatif
5. Memasukkan data buku sesuai kolom yang ada 6. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 7. Mengeluarkan pesan bahwa data masukan tidak valid 8. Memperbaiki data masukan yang tidak valid 9. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 10. Menyimpan data nasabah ke basis data 11. Menampilkan pesan sukses disimpan Nama Use Case : Mengubah Mengubah Data Buku
13
Scenario: Aksi Actor
Reaksi Sistem
Skenario Normal
1.
Memasukkan Id buku atau mengklik salah satu data yang terdapat pada tabel buku 2. Mencari data buku yang akan diubah 3. Menampilkan data buku yang dicari
4. Memilih data buku yang akan diubah 5. Menampilkan semua kolom data buku yang akan diubah 6. Mengubah data buku 7. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 8.
Menyimpan data yang telah diubah ke basis data
9.
Menampilkan pesan bahwa data sukses disimpan
Skenario Alternatif
10. Memasukkan id buku atau mengklik salah satu data yang terdapat pada tabel buku 11. Mencari data buku yang akan diubah 12. Menampilkan data anggotayang anggotayang dicari 13.Memilih 13. Memilih data buku yang akan diubah 14. Menampilkan semua kolom data buku yang akan diubah 15.
Mengubah data buku 16. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 17. Menampilkan pesan bahwa data masukan tidak valid tidak valid
14
18. Memperbaiki data masukan yang akan diubah dan tidak valid 19. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 20. Menyimpan data yang telah diubah ke basis data Menampilkan pesan bahwa data sukses disimpan Nama Use Case: Menghapus Menghapus data Buku Skenario: Aksi Actor
Reaksi Sistem
Skenario Normal
1.
Memasukkan Id Buku atau mengklik salah satu data yang terdapat pada tabel buku 2. Menampilkan data buku yang dicari
3. Memilih data buku yang akan dihapus 4. Menghapus data buku dari basis data 5. Menampilkan pesan bahwa data sukses dihapus Skenario Alternatif
6. Memasukkan Id buku atau mengklik salah satu data yang terdapat pada tabel buku 7.
Mencari data buku yang akan dihapus
8. Menampilkan data buku yang dicari 9. Memilih data yang akan dihapus 10. Mengecek valid tidaknya proses penghapusan data 11. Menampilkan pesan tidak valid proses penghapusan data
15
12. Menampilkan data buku pada table data buku Nama Use Case : Memasukkan Memasukkan Data Peminjaman Scenario: Aksi Actor
Reaksi Sistem
Skenario Normal
1. Masukkan data peminjaman sesuai kolom yang ada 2. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 3. Menyimpan data peminjaman ke basis data 4. Menampilkan pesan sukses disimpan Skenario Alternatif
5. Memasukkan data peminajaman sesuai kolom yang ada 6. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 7. Mengeluarkan pesan bahwa data masukan tidak valid 8. Memperbaiki data masukan yang tidak valid 9. Mengecek valid Mengecek valid tidaknya tidaknya data masukan 10. Menyimpan data peminajaman ke basis data 11. Menampilkan pesan sukses disimpan Nama Use Case: Menghapus Menghapus Data Peminjaman Skenario: Aksi Actor
Reaksi Sistem
Skenario Normal
16
1.
Memasukkan Id Peminjaman atau mengklik salah satu data yang terdapat pada tabel peminjaman 2. Menampilkan data peminjaman yang dicari
3. Memilih data peminjaman yang akan dihapus 4. Menghapus data peminjaman dari basis data 5. Menampilkan pesan bahwa data sukses dihapus Skenario Alternatif
6. Memasukkan Id peminjaman atau mengklik salah satu data yang terdapat pada tabel peminjaman 7.
Mencari data peminjaman yang akan dihapus
8. Menampilkan data peminjaman yang dicari 9. Memilih data yang akan dihapus 10. Mengecek valid tidaknya proses penghapusan data 11. Menampilkan pesan tidak valid proses penghapusan data 12. Menampilkan data peminjaman pada table data peminjaman Nama Use Case: Case: Mencari Data Peminjaman Peminjaman Skenario: Aksi Actor
Reaksi Sistem
Skenario Normal 1. Memilih tombol cari pada data peminjaman peminjaman 2. Menampilkan Menampilkan form pencarian 3. Memasukkan id yang dicari 4. Menampilkan Menampilkan data peminjaman berdasarkan id yang yang dimasukkan dimasukkan
17
Skenario Alternatif 5. Memilih tombol cari pada data peminjaman 6. Menampilkan Menampilkan form pencarian 7. Memasukkan id yang dicari 8. Mengecek valid tidaknya pencarian data 9. Menampilkan Menampilkan pesan tidak valid sesuai dengan id yang dimasukkan
Nama Use Case: Case: Mencetak Laporan Skenario: Aksi Actor
Reaksi Sistem
Skenario Normal 1. Memilih menu laporan 2. Menampilkan Menampilkan laporan peminjaman 3. Jika ingin mencetak laporan, clik tombol cetak 4. Menampilkan form cetak
18
2.3.3. Diagram Use Case Memasukkan Data Anggota
Mengelola Data Anggota
Mengubah Data Anggota
Menghapus Data Anggota
Memasukkan Data Buku
Mengelola Data Buku
Mengubah Data Buku
Menghapus Data Buku
Admin
Memasukkan Data Peminjaman
Mengelola Data Peminjaman
Menghapus Data Peminjaman
Mencari Data Peminjaman
Mencetak Data Laporan
Gambar 1 Use Case Diagram Use Case Mengelola Data Anggota: Anggota : Use Case ini digunakan untuk mengelola data anggota. Pengelolaan data anggota meliputi tambah data anggota, ubah data anggota, dan hapus data anggota.
Use Case Memasukkan Data Anggota: berfungsi untuk memasukkan data Anggota
Use Case Mengubah data Anggota : berfungsi untuk mengubah data Anggota
Use case menghapus data Anggota : berfungsi untuk menghapus data anggota
19
Use Case Mengelola Data Buku: Buku : Use Case ini digunakan untuk mengelola data Buku. Pengelolaan data anggota meliputi tambah data buku, ubah data buku, dan hapus data buku.
Use Case Memasukkan Data Buku: berfungsi untuk memasukkan data buku
Use Case Mengubah data buku : berfungsi untuk mengubah data buku
Use case menghapus data buku : berfungsi untuk menghapus data buku
Use Case Mengelola Data Pinjam: Pinjam : Use Case ini digunakan untuk mengelola data Pinjam. Pengelolaan data pinjam meliputi tambah data pinjam, hapus data pinjam, mencari data pinjam dan mencetak data pinjam.
Use Case Memasukkan Data Peminjaman: berfungsi untuk memasukkan data peminjaman
Use Case Menghapus data Peminjaman : berfungsi untuk menghapus data peminjaman
Use case mencari data peminjaman : berfungsi untuk mencari data peminjaman
Use case mencetak laporan : berfungsi untuk mencetak data laporan peminjaman.
2.4. Prototipe Prototipe Antarmuk a
Deskripsi
: Antarmuka untuk menyediakan jenis-jenis menu transaksi dan dapat dipilih melalui tombol yang tersedia.
Desain Tampilan : Warna background kombinasi biru muda dan abu-abu dengan font berwarna hitam dan berukuran berukuran 10pt. Jenis
: Form masukan (entry) entry) Data An
ota
Data Buku Data Pemin aman aman
20
Gambar 2. Layer Untuk pilihan Transaksi
Deskripsi
: Antarmuka utama untuk menerima masukan data Anggota.
Desain Tampilan :
Warna background kombinasi biru muda dan abu-abu dengan
font berwarna font berwarna hitam dan berukuran 10pt. Jenis Form Data An An
:
Form masukan (entry) entry)
ota
Id Anggota Nama Anggota Anggota Kelas Jenis Kelamin Masuk Masukkan kan
Ubah Ubah
Ha us
Gambar 3. Form Anggota Deskripsi
: Antarmuka utama untuk menerima masukan data Buku.
Desain Tampilan : Warna background kombinasi background kombinasi biru muda dan abu-abu dengan font berwarna hitam dan berukuran 10pt. Jenis
: Form masukan (entry) entry)
Form Data Buku Id Buku Nama Buku Penerbit Pengarang Masukk Masukkan an
Ubah Ubah
Ha us
Gambar 4. Form Data Buku Deskripsi
: Antarmuka utama untuk menerima masukan data Peminjaman.
Desain Tampilan : Warna background kombinasi background kombinasi biru muda dan abu-abu dengan font berwarna hitam dan berukuran 10pt.
21
Jenis
: Form masukan (entry) entry)
Form Data Data Pemin Pemin aman aman Id Buku Nama Anggota Anggota Nama Buku Tgl Kembali Masu Masukk kkan an
Ha u
Cari
Cetak
Gambar 5. Form Data Peminjaman
pesi f i kasi Tambahan 2.5. Spes
2.5.1. Kebutuhan Antarmuka Pengguna Perangkat lunak untuk Transaksi Peminjaman buku pada perpustakaan ini dibuat dengan menggunakan Aplikasi pakai, untuk pengolahan User Interface digunakan aplikasi Net Beans. Dimana tampilan aplikasi didesain menggunakan fiturfitur yang disediakan. Perangkat lunak untuk Transaksi Peminjaman buku ini dilengkapi dengan menu untuk pengaksesan berbagai fungsi yang disediakan. Interaksi antara user/admin dan perangkat lunak dilakukan dengan menggunakan keyboard dan mouse. Ada beberapa fungsi yang hanya bisa dilakukan dengan mouse dan ada yang bisa dilakukan baik dengan keyboard keyboard dan mouse (misalnya pengaksesan menu). 2.5.2. Kebutuhan Antarmuka Perangkat Keras Perangkat keras yang dapat digunakan dalam perangkat lunak yang dibuat adalah: 1. PC/Laptop 2. Monitor VGA mempunyai resolusi minimal 800 x 1200 pixel. 3. Keyboard dan mouse untuk melakukan kegiatan user. 4. Semua perangkat keras yang digunakan merupakan perangkat standar dalam sistem komputer. 2.5.3. Kebutuhan Antarmuka Perangkat Lunak Perangkat lunak yang dibutuhkan untuk perpustakaan antara lain: 1. Sistem Operasi Windows (XP,Vista,7,Server 2008), Linux, dll
22
2. untuk pengolahan database : SQL Server 2006 3. untuk koneksi Database digunakan Xampp
2.5.4.
Kebutuhan Antarmuka Komunikasi Proses komunikasi dalam sistem siste m ini menggunakan perangkat PC/Laptop oleh user.
2.6. Kebutuhan Performansi Untuk meningkatkan meningkatkan kinerja sistem ini dibutuhkan kriteria spesifikasi ukuran kuantitatif yang harus dipenuhi oleh perangkat lunak. Sistem ini diharapkan dapat membutuhkan waktu yang sedikit dalam menyelesaikan setiap tahapan proses. Semakin sedikit waktu yang dibutuhkan, semakin besar troughput yang dapat dihasilkan. Meningkatnya Meningkatnya kecepatan ini diharapkan dapat terjadi t erjadi di setiap tahapan proses ataupun pekerjaan yang yang besarnya ini bergantung pada pada jenis prosesnya. 2.7. Glossary Istilah
Deskripsi
Package
Merupakan kumpulan karakteristik sama.
Objek
Entitas yang memiliki jati diri, state, dan behavior, bereaksi terhadap pesan dari objek lain, dan sering disebut sebagai instance.
Class
Sekumpulan objek yang mempunyai mempunyai ciri sama Access modifier pada class dengan sifat dapat diakses oleh class itu sendiri atau class yang mewarisi. Access modifier yang hanya dapat diakses oleh class itu sendiri. Access modifier yang dapat diakses secara umum
Protected Private Public Super Class Sub Class
dari
class-class
dengan
Merupakan class induk (orang tua) Merupakan class anak (turunan) yang mewarisi super class
23
Inheritance
Pewarisan sifat-sifat super class yang berupa data, fungsi, atau prosedur
Encapsulation
Menyembunyikan, Menyembunyikan, mengamankan informasi serta menentukan cara aksesnya.
Polymorphism Polymorphism
Ada banyak objek dari class berbeda dapat bereaksi pada class yang sama
Agregasi
Hubungan bagian dari ( part of )
Asosiasi
Hubungan antar objek
Spesialisasi
Pengkhususan, objek dari class anak memiliki kekhasan tertentu yang tidak dimiliki oleh objek dari class induk
Generalisasi
Peng-umuman class anak untuk mem[peroleh class orang tuanya (induk)
24
BAB III MODEL ANALISIS
3.1 Deskr Deskr i psi psi Ar si tektu tektu r
3.1.1 Identifikasi Paket Analisis
No
1
Nama Paket Paket Transaksi
Use Case Terkait
Keterangan
1. Mengelola data anggota
Paket
2. Mengelola data buku
mengelola transaksi.
3. Mengelola data
Paket ini berisi class-
peminjaman
class
untuk
pilihan
transaksi
2
Paket User Interface
1. Menu
Paket
2. Mengelola data anggota
menyediakan
3. Mengelola data Buku
antarmuka
4. Mengelola data
Terdiri dari kelas-
Peminjaman
untuk
system.
kelas antarmuka
3.1.2 Identifikasi Kelas Analisis Jenis Kelas No
Nama Paket
Nama Kelas Analisis Analisi s
(Boundary, Control, Entity)
1.
Paket Tabungan
1. Main 2. Koneksi Database
Boundary Control
3. Memasukkan Data Anggota
Entity
25
4. Mengubah Data Anggota 5. Menghapus Data Anggota
Entity Entity
6. Memasukkan Data Buku 7. Mengubah Data Buku 8. Menghapus Data Buku 9. Memasukkan Data
Entity Entity Entity
Peminjaman 10. Menghapus Data
Entity
Peminjaman 11. Mencari Data
Entity
Peminjaman 12. Mencetak Data Laporan
Entity
Peminjaman
3.1.3. Identifikasi Tanggung Jawab (CRC) Kelas : Mengelola Data Anggota Kelas Induk : Mengelola Data Anggota Kelas Anak : 1. Memasukkan Data Anggota 2. Mengubah Data Anggota 3. Menghapus Data Anggota Tanggung-Jawab Tanggung-Jawab Id Anggota Nama Anggota Anggota Jenis Kelamin Kelas
Kelas Terkait Tidak ada
Kelas : Mengelola Data Buku Kelas Induk : Mengelola Data Buku Kelas Anak : 1. Memasukkan Data Buku 2. Mengubah Data Buku 3. Menghapus Data Buku Tanggung-Jawab Tanggung-Jawab Id Buku Nama Buku
Kelas Terkait Tidak ada
26
Judul Buku Penerbit Pengarang Stok
Kelas : Mengelola Data Peminjaman Kelas Induk : Mengelola Data Peminjaman Kelas Anak : 1. Memasukkan Data Peminjaman 2. Menghapus Data Peminjaman 3. Mencari Data Peminjaman 4. Mencetak Data Laporan Peminjaman Tanggung-Jawab Tanggung-Jawab Kelas Terkait Anggota Id Buku Buku Nama Anggota Anggota Judul Buku Tanggal Kembali
3.1.4. Identifikasi Atribut Nama Kelas
Daftar Atribut
Mengelola Data Anggota
1. Id Anggota 2. Nama Anggota Anggota 3. Kelas 4. Jenis Kelamin 1. Id Buku 2. Judul Buku 3. Penerbit 4. Pengarang 5. Stok 1. Id Buku 2. Nama Anggota Anggota 3. Judul Buku 4. Tanggal Kembali
Mengelola Data Buku
Mengelola Data Peminjaman
3.1.5. Identifikasi Generalisasi Nama Kelas
Daftar Generalisasi
Mengelola Data Anggota
Memasukkan data anggota Mengubah data anggota Menghapus data anggota
27
Mengelola Data Buku
Mengelola Data Peminjaman
Mencetak data nasabah Memasukkan data buku Mengubah data buku Menghapus data buku Memasukkan data peminjaman Menghapus data peminjaman Mencari data peminjaman Mencetak pelaporan data peminjaman.
3.1.6. Deskripsi Kelas Diagram NO
NAMA KELAS
1
Menu
2
Mengelola Data Anggota
3
Mengelola Data Buku
4
Mengelola Data Peminjaman Peminjaman
5
Tanggota
6
Tbuku
7
Tpinjam
8
KoneksiBasisData
KETERANGAN
Merupakan kelas main yang juga merangkap sebagai kelas yang menangani tampilan Merupakan kelas proses yang diambil dari pendefinisian use case Mengelola data Anggota yang di dalamnya harus juga menangani proses memasukkan data Anggota, mengubah data Anggota, dan menghapus data Anggota. Merupakan kelas proses yang diambil dari pendefinisian use case Mengelola data Anggota yang di dalamnya harus juga menangani proses memasukkan data Buku, mengubah data Buku, dan menghapus data Buku. Merupakan kelas proses yang diambil dari pendefinisian use case Mengelola data Layanan yang di dalamnya harus juga menangani proses memasukkan data peminjaman, menghapus data peminjaman, mencari data peminjaman peminjaman dan mencetak laporan data peminjaman. Merupakan kelas data yang digunakan untuk menyimpan data Anggota Merupakan kelas data yang digunakan untuk menyimpan data buku Merupakan kelas data yang digunakan untuk menyimpan data Proses Peminjaman dan membungkus hasil data dari tabel anggota dan tabel buku. Merupakan kelas utama untuk koneksi ke basis data dan melakukan query.
28
3.2. Realisasi Use Case Tahap Analisis
3.2.1
Class Diagram Session Class diagram menggambarkan struktur sistem dari segi pendefinisian kelas-kelas
yang akan dibuat untuk membangun sebuah sistem. Berikut gambaran class diagram pada Sistem Informasi Peminjaman Buku pada perpustakaan XYZ: XYZ: Tpinjam +idPinjam +idBuku +idAnggota +tglPinjam +setIdPinjami() +getIdpinjam() +setidBuku() +getidBuku() +setIdAnggota() +getIdAnggota() +setTglPinjam() +getTglPinjam()
1..* Main +main() +uiLogin() +uiMenu() +uiMengelolaDataAnggota() +uiMengelolaDataBuku() +uiMengelolaDataPeminjamani()
1 1
1
1
MengelolaDataPeminjaman
1
+TambahPinjam() +UbahPinjam() +hapusPinjam()
1 1
1 1
+cariAnggotatByNama() +baruAnggota() +UbahAnggota() +hapusAnggota()
1
1..*
+host +database +username +password +membukaKoneksi() +eksekusiQuerySelect() +eksekusiQueryInsert() +eksekusiQueryUpdate() +eksekusiQueryDelete() +tutupKoneksi()
Tbuku MengelolaDataBuku
1..*
1
+IdAnggota +NamaAnggota +Jenkel +Kelas
1..*
1
KoneksiBasisData
TAnggota
+setIdAnggota() +getIdAnggota() +setNamaAnggota() +getNamaAnggota() +setJenkel() +getJenkel() +setKelas() +getKelas()
1..* MengelolaDataAnggota
1..*
1..*
+CariBukuById() +tambahDataBuku() +UbahDataBuku() +hapusDataBuku()
1
1..*
+IdBuku +NamaBuku +penerbit +pengarang +stok +setIdBuku() +getIdBuku() +setNamaBuku() +getNamaBuku() +setPenerbit() +getPenerbit() +setPengarang() +getPengarang() +setStok() +getStok()
Gambar
29
3.2.2
Sequence Diagram Use case : Mengelola Data Anggota
Data Anggota
Actor 1. Memulai manage data anggota
2. Menampilkan form data anggota
3. Mengisi form data anggota 4. proses query 5. Menyimpan ke database
Gambar 3.2 Diagram Sequence Mengelola Data Anggota
30
Use case : Mengelola Data Buku
Data Buku
1. Memulai mengelola data Buku
2. Menampilkan form data buku
3. Mengisi form data buku 4. proses query 5. Menyimpan ke database
Gambar 3.3 sequence diagram mengelola data buku
31
Use case mengelola data pinjam
Data Pinjam
1. Memulai manage data pinjam
2. Menampilkan form data pinjam
3. Mengisi form data Pinjam 4. proses query 5. Menyimpan ke database
Gambar 3.4 sequence diagram mengelola data pinjam
32
Use Case : Cari Data
Data Pinjam
1. Memulai mengelola data peminjaman
2. Menampilkan tombol cari
3. Eksekusi tombol cari 4. proses query 5. menampilkan form cari
6. memasukkan id cari 7. proses query 8. menampilkan data yang dicari
33
Use case : Cetak Data Laporan
Cetak Data Lapoan
1. Memulai mengelola data Laporan
2. Menampilkan tombol cetak
3. Eksekusi tombol cetak 4. proses query 5. Cetak Data Laporan
Gambar
34
BAB IV MODEL PERANCANGAN
4. 4.1. Deskr Deskr i psi psi Ar si tektur tektur al
4.1.1. Konfigurasi Jaringan
Server perpustakaan menyimpan database perpustakaan (Data base Server). Hubungan Client-Server bersifat Local Area Network Network (LAN), dengan dengan client adalah adalah Komputer Client dan server adalah server Perpustakaan (Data base server, Localhost dan XAMPP control Panel).
No
1
Node
Localhost
Keterangan
Server offline yang digunakan untuk mengakses database
2
XAMPP
XAMPP adalah sebuah software web server apache yang didalamnya sudah tersedia database server mysql dan support php programming
3
PhpMyadmin
Tools yang digunakan untuk mengakses data ada didalam database server dalam bentuk tampilan web.
4.1.2. Activity Diagram
Activity diagram menggambarkan workflow (aliran kerja) atau aktivitas dari sebuah sistem atau proses bisnis. Yang perlu diperhatikan disini adalah bahwa diagram aktivitas menggambarkan aktivitas sistem bukan apa yang dilakukan actor, jadi aktivitas yang dilakukan oleh sistem. Berikut merupakan gambaran activity digram pada Sistem Peminjaman Buku Perpustakaan: Activity Diagram Form data Anggota Anggota
35
Admin
Sistem
Pilih Menu Data Anggota
Menampilkan Form Data Anggota
Pilih jenis pengolahan data
Masuk
Hapus Update Tampil data Anggota
Pilih Data Yang Ingin diubah
Data Diubah
Masukan Data Anggota
Simpan Data Anggota
Pilih data yang akan dihapus
Tampil data Anggota
Hapus data yang dipilih
Tampil Data Anggota
Gambar
Activity diagram Form Data Buku
36
Admin Adm in
Sistem
Pilih Menu Data Buku
Menampilkan Form Data Buku
Pilih jenis pengolahan data data
In s e rt
Hapus Update Tampil data Buku
P ilih D a ta Y a n g In g in d iu b a h
D a ta D iu b a h
Masukan Data Buku
Simpan Data Buku
Pilih data yang akan dihapus
Tampil data Buku
Hapus data yang dipilih
Tampil Data Buku
Gambar
37
Activity diagram Form data Pinjam
Admin
Sistem
Pilih Menu Data Pinjam
Menampilkan Form Data Pinjam
Pilih jenis jenis pengolahan data
Insert
Hapus Update Tampil data Pinjam
Pilih Data Yang Ingin diubah
Data Diubah
Masukan Data Pinjam
Simpan Data Pinjam
Pilih data yang akan dihapus
Tampil data Pinjam
Hapus data yang dipilih
Tampil Data Pinjam
38
4.1.3. Algoritma/Query No
Query
Query
Q-001
"select * from anggota"
Keterangan
Menampilkan data anggota
Q-002
"INSERT INTO anggota" +
Memasukkan
"(id_anggota,nama_anggota,jenkel,kelas)
data anggota
" + "Values(?,?,?,?)"; Q-003
"UPDATE anggota SET " + "
Mengubah
nama_anggota=?," +" jenkel=?, " + "
data anggota
kelas=? " + " WHERE " + "
dengan id
id_anggota=?";
sebagai kata kunci
Q-004
"DELETE FROM anggota " + " WHERE
Menghapus
" + " id_anggota=?";
data anggota dengan id sebagai kata kunci
Q-004
"SELECT * FROM pinjam t, buku s,
Relasi antara
anggota n " + " WHERE t.id_anggota =
table anggota
n.id_anggota AND t.id_buku = s.id_buku
dan table buku
"
untuk dimasukkan ke dalam table pinjam
39
4.1.4. Antar muka
Antarmuka Data Anggota Anggota Id Objek
jLabel1
Jenis Label
Nama Id Anggota Anggota
Keterangan Label untuk Field pengisian id_anggota id_anggota
jLabel2
Label
Nama
Label untuk Field pengisian nama anggota anggota
jLabel3
Label
Jenis
Label untuk Field
kelamin
pengisian jenis kelamin
jLabel4
Label
kelas
Label judul kelas
jText Field1
Text Field
Id anggota anggota
Field pengisian id anggota anggota
jText Field2
Text Field
Nama
Field pengisian nama
anggota
anggota
Jenis
Field pengisian jenis
kelamin
kelamin
jText Field3
Text Field
jText Field4
Text Field
kelas
Field pengisian kelas
jButton1
Button
Tambah
Tombol untuk menambahkan data
jButton2
Button
Ubah
Tombol untuk mengubah mengubah data
jButton3
Button
Hapus
Tombol untuk menghapus menghapus data
jTable1
Table
Tabel
Tabel untuk menampilkan data Anggota
Antarmuka Data Buku Id Objek
jLabel2
Jenis Label
Nama Id Buku
Keterangan Label untuk Field
40
pengisian id_buku jLabel3
Label
Nama Buku
Label untuk Field pengisian nama buku
jLabel4
Label
Penerbit
Label untuk Field pengisian penerbit
jLabel5
Label
Pengarang
Label judul pengarang pengarang
jLabel6
Label
Pengarang
Label judul stok
jText Field1
Text Field
Id buku
Field pengisian id anggota anggota
jText Field2
Text Field
Nama buku
Field pengisian nama anggota
jText Field3
Text Field
penerbit
Field pengisian jenis kelamin
jText Field4
Text Field
pengarang
Field pengisian pengarang pengarang
jText Field5
Text Field
pengarang
Field pengisian stok
jButton1
Button
Tambah
Tombol untuk menambahkan data
jButton2
Button
Ubah
Tombol untuk mengubah mengubah data
jButton3
Button
Hapus
Tombol untuk menghapus menghapus data
jTable1
Table
Tabel
Tabel untuk menampilkan data Buku
Antarmuka Data Peminjaman Peminjaman Id Objek
jLabel1
Jenis Label
Nama Id Pinjam
Keterangan Label untuk Field Field pengisian id_pinjam
jLabel2
Label
Nama
Label untuk Field Field
41
jLabel3
jLabel4
Label
Label
Buku
pengisian nama Buku
Nama
Label untuk Field
Anggota
pengisian nama anggota anggota
Tanggal
Label judul tanggal pinjam
pinjam jText Field1
Text Field
Id pinjam
Field pengisian id pinjam
jComboBox1
ComboBox
Judul
Field pengisian nama
Buku
Buku
Nama
Field pengisian nama
anggota
anggota
Tanggal
Field pengisian tanggal
pinjam
pinjam
Tambah
Tombol untuk
jComboBox2
jText Field4
jButton1
ComboBox
Text Field
Button
menambahkan data jButton2
Button
Hapus
Tombol untuk menghapus menghapus data peminjaman
jButton3
Button
Cari
Tombol untuk mencari data peminjaman
jButton4
Button
Cetak
Tombol untuk mencetak data laporan peminjaman
jTable1
Table
Tabel
Tabel untuk menampilkan data Peminjaman.
Antarmuka Data Pencarian Id Objek
jLabel1
Jenis Label
Nama Cari
Keterangan Label untuk form Pencarian
jLabel2
Label
Masukkan
Label untuk Field Field
42
Id
pengisian id pinjam
jText Field1
Text Field
Id pinjam
Field pengisian id pinjam
jButton1
Button
Search
Tombol untuk mencari data data
jButton2
Button
Ok
Tombol Untuk mengakhiri mengakhiri proses pencarian data.
jTable1
Table
Tabel
Tabel untuk menampilkan data Pencarian.
43
BAB V IMPLEMENTASI
5.1 Implementasi antarmuka No.
Antarmuka
Nama File
Nama File Fisik
Executable
1
Form Menu
menu.java
menu
2
Form Data Anggota
anggota.java
anggota
3
Form Data Buku
buku.java
buku
4
Form Pinjam
pinjam.java
peminjaman
5
Form Pencarian
Cari.java
cari
5.1.1 Implementasi antarmuka menu Halaman menu ini merupakan halaman utama dari system informasi peminjaman buku pada perpustakaan perpustakaan ini.
Gambar 5.1 Halaman menu
44
5.1.2 Implementasi antarmuka Mengelola Data Anggota Halaman mengelola data anggota ini digunakan untuk menampilkan data anggota. Pada form menu ini menyediakan tombol tambah yang digunakan untuk menambahkan data Anggota, tombol Ubah digunakan untuk mengubah data Anggota, dan tombol hapus digunakan untuk menghapus data Anggota.
Gambar 5.2 form data Anggota
Gambar 5.3 pesan data berhasil ditambahkan
Gambar 5.4 pesan data berhasil diubah
45
Gambar 5.5 pesan data berhasil dihapus
5.1.2 Implementasi antarmuka Mengelola Data Buku Halaman mengelola data Buku ini digunakan untuk menampilkan data Buku. Pada form menu ini menyediakan tombol tambah yang digunakan untuk menambahkan data Buku, tombol Ubah digunakan untuk mengubah data Buku, dan tombol hapus digunakan untuk menghapus data Buku.
Gambar 5.6 Form mengelola data Buku
Gambar 5.7 pesan data berhasil ditambahkan
46
Gambar 5.8 pesan data berhasil diubah
Gambar 5.9 pesan data berhasil dihapus
5.1.3
Implementasi antarmuka Mengelola Data Peminjaman Halaman mengelola data Peminjaman ini digunakan untuk menampilkan data Peminjaman. Pada form menu ini menyediakan tombol tambah yang digunakan untuk menambahkan data peminjaman, tombol hapus digunakan untuk menghapus data
peminjaman, tombol cari digunakan untuk melakukan pencarian data peminjaman buku dan tombol cetak digunakan digunakan untuk mencetak data laporan peminjaman buku. buku.
Gambar 5.10 form data peminjaman
47
Gambar 5.11 pesan data berhasil ditambahkan
Gambar 5.12 pesan data berhasil dihapus
5.1.4
Implementasi antarmuka mengelola data pencarian
Halaman mengelola data Pencarian ini digunakan untuk menampilkan data Pencarian transaksi peminjaman buku. Pada form menu ini menyediakan tombol search yang digunakan untuk melakukan proses pencarian data transaksi peminajaman berdasarkan id peminjaman dan tombol Ok yang digunakan untuk mengakhiri proses pencarian.
Gambar
48
BAB VI PENGUJIAN
Pengujian software adalah cara atau teknik untuk menguji perangkat lunak, mempunyai mekanisme untuk menemukan data uji yang dapat menguji perangkat lunak secara lengkap dan mempunyai kemungkinan tinggi untuk menemukan kesalahan. Tujuan dari pengujian ini adalah untuk menjamin bahwa perangkat lunak yang dibangun memiliki kualitas yang handal yaitu mampu mempresentasikan kajian pokok dari spesifikasi, analisis, perancangan dan pengkodean dari perangkat lunak itu sendiri. Perangkat lunak dapat diuji dengan dua cara yaitu: 1. Whi te Box T esti ng
Pengujian White Box ( glass glass box) box) adalah pengujian yang didasarkan pada pengecekan terhadap detail perancangan, menggunakan struktur kontrol dari desain program secara prosedural untuk membagi pengujian ke dalam beberapa kasus pengujian. Penggunaan Penggunaan metode pengujian pengujian White Box dilakukan untuk : a. Memberikan jaminan bahwa semua jalur independen suatu modul digunakan minimal satu kali. b. Menggunakan semua keputusan logis untuk semua kondisi true atau false atau false.. c. Mengeksekusi semua perulangan pada batasan nilai dan operasional pada setiap kondisi. d. Menggunakan struktur data internal untuk menjamin validitas ja lur keputusan.
2. Bl ack Box Testi Testi ng
Pengujian Black Box adalah pengujian aspek fundamental sistem tanpa memperhatikan struktur logika internal perangkat lunak. Metode ini digunakan untuk mengetahui apakah perangkat lunak berfungsi dengan benar. Pengujian Black Box merupakan metode perancangan data uji yang didasarkan pada spesifikasi perangkat lunak. Data uji dibangkitkan, dieksekusi pada perangkat lunak dan kemudian keluaran dari perangkat lunak dicek apakah telah sesuai dengan yang diharapkan. Pengujian Blackbox berusaha Blackbox berusaha menemukan kesalahan dalam dalam kategori :
49
a. Fungsi-fungsi Fungsi-fungsi yang tidak benar atau hilang b. Kesalahan interface c. Kesalahan dalam struktur data atau akses database eksternal d. Kesalahan kinerja e. Inisiasi dan kesalahan terminasi
Tahap pengujian yang akan dilakukan adalah hanya pada tahap pengujian unit/modul. Salah satu strategi pengujian perangkat lunak adalah pengujian unit yaitu berfokus pada usaha verifikasi pada inti terkecil te rkecil dari desain perangkat lunak yang disebut modul. Modul diuji untuk memastikan bahwa informasi secara tepat mengalir masuk dan keluar dari inti program yang diuji. Pada tahap pengujian sistem pendataan transaksi bank pembangunan daerah penulis mengunakan pengujian software dengan Black Box Testing. Tujuannya adalah untuk memperkecil kesalahan pada saat pengembangan dan dengan mudah melakukan perbaikan terhadap kekurangan aplikasi yang telah dibuat. Faktor pengujian yang dilakukan yaitu : 1. Access Control adalah pengujian yang menekankan sumber daya sistem harus dilindungi dari kemungkinan modifikasi, pengrusakan, penyalahgunaan dan Prosedur keamanan harus dijalankan secara penuh untuk menjamin integritas data dan program aplikasi. 2. Ease Of Use adalah pengujian yang yang Menekankan perluasan usaha yang yang diminta untuk belajar, mengoperasikan dan menyiapkan inputan, dan menginterpretasikan output dari sistem. Faktor ini tersangkut dengan usability sistem terhadap interaksi antara manusia dan sistem. Kelas Kelas Uj i
Penggunaan
Butir Uj i
Membuat laporan harian harian
F aktor aktor Pengujian Pengujian
Easy of use
Aplikasi
50
6.1 Rencana Rencana Pengu Pengujj i an
Rencana pengujian akan dilakukan dengan menguji sistem. Rencana pengujian selengkapnya selengkapnya dapat dilihat pada tabel berikut : Kelas Uji Menu
Butir Uji
Memilih form yang akan diaktifkan Black Box
Mengelola Data Penambahan,pengubahan, Anggota
dan Black Box
penghapusan data anggota anggota
Mengelola Data Penambahan,pengubahan, Buku
JenisPengujian
dan Black Box
penghapusan data buku buku
Mengelola Data Penambahan,pengubahan, Peminjaman
Black Box
penghapusan data peminjaman
6.2 Kas 6.2 Kasus us Uji dan dan H asil asil Penguji Penguji an
Kasus dan hasil pengujian dibuat untuk mengetahui apakah Sistem Informasi peminjaman buku ini dapat berjalan dengan baik atau tidak.
Kelas Mengelola Data Anggota
Kasus dan Hasil Uji ( Data Normal) Aktivitas
Yang Diharapkan
Hasil Pengujian
Kesimpulan
Untuk menyimpan
Data yang
[X] Diterima
data Anggota
masukkan
[ ] Ditolak
kedalam basis data
tersimpan ke basis
Pengujian
data Untuk mengubah
Data berhasil
[X] Diterima
data anggota yang
diubah
[ ] Ditolak
Untuk menghapus
Data buku yang
[X] Diterima
data anggota
dipil terhapus
[ ] Ditolak
sebelumnya sudah ada di basis data
51
4.1.5. Kelas Mengelola data Buku
Kasus dan Hasil Uji ( Data Normal) Aktivitas
Yang Diharapkan
Hasil Pengujian
Kesimpulan
Untuk menyimpan
Data yang
[X] Diterima
data Buku
masukkan
[ ] Ditolak
kedalam basis data
tersimpan ke basis
Pengujian
data Untuk mengubah
Data berhasil
[X] Diterima
data Buku yang
diubah
[ ] Ditolak
Untuk menghapus
Data buku yang
[X] Diterima
data Buku
dipil terhapus
[ ] Ditolak
sebelumnya sudah ada di basis data
4.1.6. Kelas Mengelola data Buku
Kasus dan Hasil Uji ( Data Normal) Aktivitas
Yang Diharapkan
Hasil Pengujian
Kesimpulan
Untuk menyimpan
Data yang
[X] Diterima
data Pinjam
masukkan
[ ] Ditolak
kedalam basis data
tersimpan ke basis
Pengujian
data Untuk menghapus
Data pinjam yang
[X] Diterima
data Pinjam
dipil terhapus
[ ] Ditolak
52
53
54
55
56
57
58