SOP PEMBERIAN INFORMASI TENTANG EFEK SAMPING DAN RESIKO PENGOBATAN
SOP PEMBERIAN INFORMASI TENTANG EFEK SAMPING DAN RESIKO PENGOBATAN
Sop Pemberi Informasi Tentang Efek Samping Dan Resiko Pengobatan
pengobatanDeskripsi lengkap
7.4.3 EP 5 SOP. Informasi Tentang Efek Samping Dan Resiko Pengobatan
Full description
sop
akred
hj
hj
penyam
penyam
Deskripsi lengkap
Deskripsi lengkap
puskesmasDeskripsi lengkap
SOPFull description
Deskripsi lengkap
PENYAMPAIAN INFORMASI TENTANG EFEK SAMPING DAN RESIKO PENGOBATAN
SOP
No. Dokumen
: C/VII/SOP/08/16/38
No. Revisi
: 00
Tanggal Terbit : 02 Agustus 2016 Halaman
: 1/2
PUSKESMAS
Pri Helga Ismiati, SKM, MKM
RAJEG
NIP.19690912 199302 2 002
1. Penger Pengertia tian n
Penyampaian informasi tentang efek samping dan resiko pengobatan adalah kegiatan memberikan penjelasan mengenai pengobatan yang akan dilakukan termasuk didalamnya penjelasan mengenai efek samping dan resiko dari pengobatan yang akan dilakukan baik pada saat pengobatan berlangsung atau setelah pengobatan selesai.
2. Tujuan Tujuan
Pasien memahami mengenai efek samping dan resiko dari pengobatan yang dilakukan sehingga pasien siap menerima kemungkinan resiko yang akan terjadi saat pengobatan berlangsung atau setelah selesai pengoba pen gobatan tan
3. Kebijakan Kebijakan
SK Kepala Kepal a Puskesmas Puskes mas Rajeg Raje g No. C/VII/SK/0 C/VII/SK/08/16/0 8/16/05 5 tentang tent ang Pelayanan Pela yanan Klinis
4. Refere Referensi nsi
PERMENKES No. 5 tahun 2014 tentang Panduan Praktek Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Dasar
5. Prosedur/
1.
Petugas menerima rekam medis pasien dari petugas pendaftaran,
Langkah-
2.
Petugas memanggil pasien masuk ke ruang periksa,
langkah
3.
Petugas melakukan anamnesa,
4.
Petugas melakukanpemeriksaan fisik,
5.
Petugas merumuskan diagnose pasien dan rencana asuhan pasien,
6.
Petugas memberitahukan pada pasien tentang tent ang penyakit dan pengobatan yang akan dilakukan,
7.
Petugas menjelaskan mengenai efek samping dan resiko pengobatan yang akan dilakukan, 1/2
8.
Petugas member kesempatan untuk bertanya mengenai pengobatan yang akan dilakukan,
9.
Petugas menyiapkan form informed consent,
10. Petugas menjelaskan isi informed consent, 11. Petugas memberikan kesempatan kepada pasien untuk mengambil keputusan mengenai persetujuan terhadap pengobatan yang akan dilakukan, 12. Petugas meminta pasien untuk menandatangani informed consent, 13. Petugas menandatangani informed consent yang tela h ditandatangani pasien, 14. Petugas mendokumentasikan kegiatan, 15. Petugas mencatat penyampian informasi direkam medis. 6. Bagan Alir 7. Hal – hal yang