Pelayanan di luar jam kerja adalah Pelayanan laboraturium untuk memenuhi kebutuhan pasien di luar jam kerja
2. Tujuan
Tercapainya pelayanan laboratorium dengan mutu dan cakupan dan efisiensi yang optimal melalui pelayanan laboratorium di luar jam kerja
3. Kebijakan
Keputusan Kepala UPT Puskesmas Sape nomor 440/ C.VIII.SK.
/ 01.2.3
/2016 tentang Pelayanan di luar jam kerja. 4. Referensi
Pedoman Kesehatan dan Keselamatan Kerja Laboratorium Kesehatan, Departemen Keseahatan RI 2003
5. Prosedur
5.1 Petugas Lab menerima telpon dari dokter/perawat/bidan 5.2 Petugas laboratorium datang ke puskesmas untuk melakukan pemeriksaan 5.3 Petugas laboratorium menyiapkan perlengkapan untuk melakukan pemeriksaan 5.4 Petugas menyerahkan hasil ke dokter/perawat/bidan.
6. Unit Terkait
6.1. Unit Gawat Darurat 6.2. Unit Pelayanan KB/KIA 6.3. Unit Rawat Inap