SPO PENERIMAAN RAWAT INAP DARI IGDFull description
KUESIONER PENELITIAN FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN DI KLINIK HARIANTARY MEDAN HELVETIA TAHUN 2008
I. Identitas pasien
Nama
No
: :
Umur
:
Pendidikan
:
Pekerjaan
:
Alamat
:
Universitas Sumatera Utara
II. Pelayanan Kesehatan A. Pelayanan Dokter
1. Bagaimana dengan penampilan dokter yang menangani saudara? a. Sangat rapi
c. Tidak rapi
b. Rapi
d. Sangat tidak rapi
2. Bagaimana sikap dokter terhadap saudara ? a. Sangat ramah
c. Tidak Ramah
b. Ramah
d. Sangat tidak Ramah
3. Bagaimana perhatian dokter sewaktu saudara mengutarakan keluhan penyakit saudara? a. Sangat perhatian dan memberikan motivasi saudara untuk kesembuhan b. Perhatian c. Tidak perhatian d. Sangat tidak perhatian
4. Bagaimana ketepatan jadwal dokter dalam melakukan pemeriksaan terhadap saudara? a. Sangat tepat waktu b. Tepat waktu c. Kurang tepat waktu d. Tidak tepat waktu
5. Bagaimana
menurut
saudara
mengenai
keteraturan
dokter
yang
mengunjungi saudara setiap harinya? a. Teratur b. Kadang-kadang teratur c. Jarang teratur d. Sangat tidak teratur
Universitas Sumatera Utara
6. Bagaimana menurut saudara mengenai penjelasan-penjelasan sehubungan tindakan medis yang diberikan dokter kepada saudara? a. Sangat dimengerti b. Dimengerti c. Tidak dimengerti d. Sangat tidak dimengerti
7. Apakah saudara menaruh kepercayaan atas kemampuan dokter yang menangani saudara? a. Sangat percaya b. Percaya saja c. Tidak percaya d. Sangat tidak percaya
B. Pelayanan Perawat
1. Bagaimana dengan penampilan perawat yang menangani saudara? a. Sangat rapi
c. Tidak rapi
b. Rapi
d. Sangat tidak rapi
2. Bagaimana sikap perawat terhadap saudara ? a. Sangat ramah
c. Tidak Ramah
b. Ramah
d. Sangat tidak Ramah
3. Bagaimana perhatian perawat sewaktu saudara mengutarakan keluhan penyakit saudara? a. Sangat perhatian dan memberikan motivasi saudara untuk kesembuhan b. Perhatian c. Tidak perhatian d. Sangat tidak perhatian 4. Dalam pengamatan saudara, apakah perawat bekerja dengan rapi? a. Sangat rapi
c. Tidak rapi
b. Rapi
d. Sangat tidak rapi
Universitas Sumatera Utara
5. Bagaimana kerja perawat selama menangani saudara? a. Bekerja dengan cepat b. Biasa saja c. Bekerja dengan lambat d. Bekerja sangat lambat 6. Bagaimana menurut saudara mengenai penjelasan-penjelasan diberikan perawat kepada saudara? a. Sangat dimengerti dan jelas b. Dimengerti c. Tidak dimengerti d. Sangat tidak dimengerti dan tidak jelas 7. Apakah saudara menaruh kepercayaan atas kemampuan perawat yang menangani saudara? a. Sangat percaya b. Percaya saja c. Tidak percaya d. Sangat tidak percaya 8. Berapa lama perawat akan datang jika saudara / pihak keluarga memanggil? a. Segera datang b. Menunggu sebentar (< 30 menit) c. Menunggu lama (> 30 menit) d. Tidak akan datang sebelum dipanggil kembali C. Pelayanan Administrasi
1. Bagaimana sikap petugas administrasi ketika melayani saudara dalam proses pendaftaran? a. Sangat ramah b. Ramah c. Tidak ramah d. Sangat tidak ramah
Universitas Sumatera Utara
2. Bagaimana dengan kejelasan dan kepastian tata cara pembayaran biaya pengobatan atau administrasi lainnya? a. Sangat jelas dan pasti b. Cukup jelas c. Kurang jelas jelas d. Tidak jelas 3. Bagaimana menurut saudara tentang alur pendaftaran yang anda jalani sebelum masuk ke ruang rawatan? a. Sangat mudah dan cepat b. Mudah c. Lambat dan rumit d. Sangat lambat dan terlalu rumit 4. Bagaimana menurut saudara tentang prosedur penerimaan pasien dari proses pelayanan yang diberikan? (Misalnya; prosedur pengobatan dan tindakan medis yang dilakukan) a. Cepat dan mudah b. Biasa-biasa saja c. Lama d. Sangat lama dan bertele-tele 5. Bagaimana menurut saudara tentang prosedur pembelian dan pembayaran biaya pengobatan? e. Sangat sederhana dan cepat f. Mudah g. Terlalu rumit h. Terlalu rumit dan bertele-tele
D. Ketersediaan Sarana dan Prasarana
1. Bagaimana menurut saudara tentang kelengkapan alat di Klinik Hariantary? a. Sangat lengkap
Universitas Sumatera Utara
b. Lengkap c. Tidak lengkap d. Sangat tidak lengkap
2. Bagaimana menurut saudara kelengkapan alat (penunjang non medis) yang disediakan di dalam ruang rawatan saudara? a. Sangat lengkap b. Lengkap c. Tidak lengkap d. Sangat tidak lengkap
3. Bagaimana dengan kecanggihan alat penunjang medis atau non medis di Klinik Hariantary? a. Sangat canggih b. Canggih c. Tidak canggih d. Sangat tidak canggih 4. Bagaimana pengamatan saudara mengenai kondisi/ keadaan dari alat-alat tersebut? a. Sangat baik dan terawat b. Baik c. Tidak baik d. Sangat tidak baik
5. Bagaimana dengan ketersediaan peralatan (baik penunjang medis maupun non medis ) di Klinik Hariantary ketika saudara perlukan? a. Sangat tersedia b. Tersedia c. Tidak tersedia d. Sangat tidak tersedia
Universitas Sumatera Utara
C. Lingkungan Fisik
1. Bagaimana menurut saudara tentang kebersihan ruangan yang saudara tempati? a. Sangat bersih b. Bersih c. Tidak bersih d. Sangat tidak bersih 2. Bagaimana kebersihan kamar mandi/ WC? a. Sangat bersih b. Bersih c. Tidak bersih d. Sangat tidak bersih 3. Bagaimana menurut saudara mengenai kebersihan sprei dan selimut? a. Sangat bersih b. Bersih c. Tidak bersih d. Sangat tidak bersih 4. Bagaimana menurut saudara mengenai kenyamanan tempat tidur? a. Sangat nyaman b. Nyaman c. Tidak nyaman d. Sangat tidak nyaman 5.
Bagaimana menurut saudara mengenai kenyamanan/ ketentraman yang ada di Klinik Hariantary a. Sangat nyaman b. Nyaman c. Tidak nyaman d. Sangat tidak nyaman
Universitas Sumatera Utara
6. Bagaimana menurut saudara dengan keamanan Klinik Hariantari ? a. Sangat aman b. Aman c. Tidak aman d. Sangat tidak aman
III. Kepuasan Pasien A. Pelayanan Dokter
1. Apakah saudara puas dengan penampilan dokter yang menangani saudara? a. Sangat puas
b. Puas
c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
2. Apakah saudara puas dengan sikap dan perhatian dokter yang menangani saudara? a. Sangat puas
b. Puas
c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
3. Apakah saudara puas dengan ketepatan dan keteraturan jadwal dokter yang menangani saudara? a. Sangat puas
b. Puas
c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
4. Apakah saudara puas dengan penjelasan yang diberikan dokter yang menangani saudara? a. Sangat puas
b. Puas
c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
5. Apakah saudara puas dengan kemampuan dokter yang menangani saudara? a. Sangat puas
b. Puas
c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
B. Pelayanan Perawat
1.
Apakah saudara puas dengan penampilan perawat yang menangani saudara? a. Sangat puas
c. Tidak puas
Universitas Sumatera Utara
b. Puas
d. Sangat tidak puas
2. Apakah saudara puas dengan sikap dan perhatian perawat yang menangani saudara? a. Sangat puas
b. Puas
c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
3. Apakah saudara puas dengan pelayanan yang diberikan perawat selama menangani saudara? a. Sangat puas
b. Puas
c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
4. Apakah saudara puas dengan penjelasan yang diberikan perawat yang menangani saudara? a. Sangat puas
b. Puas
c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
5. Apakah saudara puas dengan kemampuan perawat yang menangani saudara? a. Sangat puas
b. Puas
c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
6. Apakah saudara puas dengan kesigapan perawat selama menangani saudara? a. Sangat puas
b. Puas
c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
C. Pelayanan Administrasi
1. Apakah saudara puas dengan sikap petugas administrasi ketika melayani saudara dalam proses pendaftaran? a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
Universitas Sumatera Utara
2. Apakah saudara puas dengan kejelasan dan kepastian tata cara pembayaran biaya pengobatan atau administrasi lainnya? a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas d. Sangat tidak puas 3. Apakah saudara puas dengan proses pendaftaran yang anda jalani sebelum masuk ke ruang rawatan? a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas d. Sangat tidak puas 4. Apakah saudara puas dengan prosedur penerimaan pasien dari proses pelayanan yang diberikan? (Misalnya; prosedur pengobatan dan tindakan medis yang dilakukan) a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas d. Sangat tidak puas 5. Apakah saudara puas dengan prosedur pembelian dan pembayaran biaya pengobatan? a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
D. Ketersediaan Sarana dan Prasarana
1. Apakah saudara puas dengan kelengkapan alat di Klinik Hariantary? a. Sangat puas b. Puas
Universitas Sumatera Utara
c. Tidak puas d. Sangat tidak puas 2. Apakah saudara puas dengan kelengkapan alat (penunjang non medis) yang disediakan di dalam ruang rawatan saudara? a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas d. Sangat tidak puas
3. Apakah saudara puas dengan kecanggihan alat penunjang medis atau non medis di Klinik Hariantary? a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas d. Sangat tidak puas E. Lingkungan Fisik
1. Apakah saudara puas dengan kebersihan ruangan yang saudara te mpati? a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas d. Sangat tidak puas 2. Apakah saudara puas dengan kebersihan kamar mandi/ WC? a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas d. Sangat tidak puas 3. Apakah saudara puas dengan kenyamanan tempat tidur? a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas
Universitas Sumatera Utara
d. Sangat tidak puas 4.
Apakah saudara puas dengan kenyamanan/ ketentraman yang ada
di
Klinik Hariantary ? a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas d. Sangat tidak puas 5. Apakah saudara puas dengan keamanan Klinik Hariantari ? a. Sangat puas b. Puas c. Tidak puas d. Sangat tidak puas